Silpa Tunai BOS Tahap 2

Hallo admin, sekolah saya ada Silpa BOS Tahap 2 dalam bentuk Uang Tunai, bagaimana mekanismenya untuk bisa digunakan lagi di Tahap 3, Trmksh

Terima kasih atas pertanyaannya. SiLPA adalah sisa lebih perhitungan anggaran tahun sebelumnya. Hal bermakna bahwa tidak ada namanya sisa di setiap tahapan, sehingga dalam satuan pendidikan memiliki sisa atas kegiatan2 yang sudah direalisasikan, maka sekolah dapat langsung menggunakannya kembali dengan melakukan pergeseran RKAS, dan realisasinya tidak terpatok harus di tahap 3, melainkan sepanjang persegeran tersebut sudah disetujui. Terima kasih.

- Sesditjen PAUD Dikdasmen (Triyani) -

Topik ini telah ditutup secara otomatis karena sudah lebih dari 30 hari dari jawaban terakhir. Jika Anda ingin bertanya, silahkan membuka topik baru.